Cara Pakai Savefrom.net untuk Download Video Youtube dan Tiktok Tanpa Watermark
Teknologi
Cara Menggunakan Savefrom.net
1. Buka Youtube atau Tiktok di perangkat
2. Pilih video, salin link atau URL-nya.
3. Buka browser di HP atau komputer.
4. Kemudian masuk ke situs savefrom.net
5. Tempel link atau URL-nya ke kolom unduh. Thumbnail video akan otomatis muncul.
6. Klik tombol Download di thumbnail tersebut.
7. Selesai. Video Youtube dan Tiktok Tanpa Watermark tersimpan.
Sekadar imbauan, pastikan konten yang kamu simpan ke galeri tidak bermasalah dengan hak cipta ya.
Ada banyak lagu gratis terbaru 2022 yang berlabel free copyright dan bisa diunduh. Mengunduh konten seperti ini dipastikan lebih aman.
Baca juga:
• Apa itu Instafest Spotify App? Begini Cara Mudah Menggunakannya
• Sedang dicari, ini link download game Sigma (Battle Royale) Mod Apk v1.0.0, Non Play Store
• Cara Cek Bansos PKH Lewat HP 2022
• Cara Nonton Piala Dunia 2022 di HP 'Gratis'
• Cara Cepat Cek Bansos BLT BBM 2022 di Situs cekbansos.kemensos.go.id
